Senin, 19 Desember 2011

DAFTAR NEGARA MONARKI

Bahrain
Negara kepulauan di Teluk Persia, berdekatan dengan Qatar dan Arab saudi,  yang mempunyai pusat pemerintahan di  Kota Al-Amanah. Bentuk pemerintahannya  monarki konstitusional.  Raja Hamad bin Isa al-Khalifa merupakan Raja Kerajaan Bahrain saat ini.
Jordania
Negara di Timur Tengah yang juga menganut sistem monarki konstitusional . Raja Abdullah II, Raja Yordania saat ini.
Kuwait
Negara kecil  yang kaya minyak bumi di jazirah Arab, menganut sistem monarki konstitusional yang dipimpin oleh Emir ( raja / sultan ).  Sheikh Saad Al Abdullah Al Salim Al Sabah Emir Kuwait saat ini.
Oman
Negara yang berbatasan dengan Arab saudi, Yaman, serta Uni Emirat Arab. Raja Oman saat ini adalah Sultan Qabus ibn Sa’id. Bentuk pemerintahannya adalah Monarki Absolut.
Qatar
Negara yang akan menjadi tuan rumah Piala Dunia pada tahun 2022 , beribukota di Daha . Emir Sheik Hamad ibn Khalifa al-Thani merupakan Emir Qatar saat ini.
Arab Saudi
Raja Abdullah adalah Raja Arab Saudi saat ini . Berbentuk pemerintahan Monarki absolut.
Inggris Raya
Ratu Elizabeth II merupakan Ratu Inggris saat ini. Meganut sistem Monarki Konstitusional.
Swedia
Negara  dengan sistem Monarki konstitusional, penghasil mobil Volvo,  saat ini dipimpin oleh Raja Carl XVI Gustaf sebagai kepala negara.
Spanyol
Negara pemenang Piala Dunia 2010 setelah mengalahkan Belanda difinal. Dengan bentuk pemerintahan Monarki Parlementer. Dipimpin oleh Raja Juan Carlos I sebagai kepala negara.
Belanda
Beribukota di Amsterdam,  Den Haag merupakan kediaman Ratu Belanda serta pusat administrasi. Ratu Beatrix adalah Ratu Belanda saat ini. Menganut sistem Monarki Konstitusional.

Monako
Prince Albert II adalah Raja Monako saat ini, Negara kota serta negara terkecil didunia setelah Vatikan ( luas geografis ).
Luxembourg
Negara yang diapit oleh Jerman, Perancis dan Belgia. Grand Duke Henri merupakan Raja Luxembourg saat ini.
Liechtenstein
Berada di Benua Biru Eropa dengan populasi penduduk 36.400 ribu jiwa (2005). Dengan Rajanya saat ini:  Prince Hans Adam II.
Denmark
Penganut sitem pemerintahan monarki konstitusional dan demokrasi parlementer, Ratu Margarethe II merupakan Ratu Denmark saat ini.
Norwegia
Kerajaan Norwegia adalah negara  Monarki Konstituional, Saat ini Yang Mulia Raja Harald V merupakan Kepala Negara Norwgia.
Belgia
Negara yang merupakan Ibukota Uni Eropa, dan salah satu pendiri Uni Eropa. Rajanya saat ini adalah King Albert II
Jepang
Penganut sisstem Monarki Konstitusional ,Kaisar Akihito merupakan kaisar Jepang saat ini.
Thailand
Menganut sistem pemerintahan Monarki Konstitusional. Raja Bhumibol Adulyadej adalah Raja Kerajaan Thailand saat ini.
Kamboja
Terletak di Asia Tenggara, Ponh Penh merupakan kota terbesar serta ibukota Kerajaan kamboja dengan Rajanya Raja Norodom Sihamoni.
Malaysia
Negara ini dikepala negarai oleh Yang Dipertuan Agong dan Perdana Menteri sebagai  kepal a pemerintahannya. Yang Dipertuan Agong dipilih dari dan oleh  Sembilan Sultan Negeri-Negeri Malaya.
Brunei Darussalam
Negara yang berada di utara Pulau Kalimantan/Borneo, menganut sistem pemerintahan  Monarki Absolut.  Sultan Haji Hassanal Bolkiah adalah kepala negara serta kepala Pemerintahan saat ini.
Lesotho
Negara yang dikeliling Afrika Selatan . King Letsie III adalah Rajanya saat ini.
Maroko
Negara ini terletak dibenua Afrika, Raja Mohammed  VI kepala negaranya saat ini.
Samoa
Negara kepulauan disamudra pasifik, mengaut sistem pemerintahan Monarki Konstitusional. Yang Mulia Tupuola Taisi Tufuga Efi merupakan Raja Samoa saat ini
Swaziland
Negara ini terletak di afrika selatan, berbatasan dengan Afrika Selatan dan Mozambik. Raja Mswati III adalah kepala negaranya saat ini
Tonga
Tonga terletak di samudra pasifik, memiliki 176 pulau. Menganut  sistem Monarki Konstitusional. Berbahasa Tonga dan Inggris serta beribukota di Nufu’alofa.
catatan : Monarki absolut adalah sistem kerajaan, dimana seorang Raja mempunyai kuasa penuh dalam memerintah negaranya.